Ilustrasi cumi asin tumis untuk bekal makan siang.
Ilustrasi cumi asin tumis untuk bekal makan siang. ( DOK.SHUTTERSTOCK/Maulydia Syamsir)

Pakai Pete Biar Wangi, Berikut Cara Membuat Cumi Asin Cabai Hijau

5 Desember 2023 17:31 WIB

100-150 gram cabai hijau keriting

1 buah tomat hijau

8 siung bawang merah (secukupnya)

2 siung bawang putih garam

Cara membuat cumi asin cabai hijau:

1. Panaskan air secukupnya, lalu rebus cumi asin kurang lebih 15 menitan, sesekali aduk, lalu diamkan lagi sebentar (15 menit) lalu bilas bersih dan sisihkan (boleh potong-potong jika suka).

2. Panaskan minyak, goreng cumi lalu sisihkan. Sambil cumi digoreng uleg bumbu halus dengan menambahkan air asam sundai secukupnya (uleg kasar semua bahan).

3. Setelah cumi matang, minyak masih dalam keadaan panas tapi tidak berasap, matikan api kompor, lalu masukkan bumbu halus, petai, tambahkan kaldu bubuk dan tambahkan lagi air asam sundai jika perlu.

4. Aduk, koreksi rasa dan campurkan dengan cumi.

5. Jika tidak suka atau tidak terbiasa dengan cara ini, takut tidak matang, tidak perlu matikan api kompor saat cabai dimasukkan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Cumi Asin Cabai Hijau, Pakai Pete Biar Wangi", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/12/04/190500375/resep-cumi-asin-cabai-hijau-pakai-pete-biar-wangi.


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm