Ilustrasi kucing.
Ilustrasi kucing. ( UNSPLASH/CHUNLI JU)

Tips Aman Tinggalkan Kucing Sendirian di Rumah Jelang Liburan Nataru

8 Desember 2023 11:37 WIB

SonoraBangka.id - Saat kita memutuskan untuk memelihara kucing, tentunya sedikit banyak sudah siap dengan semua tanggung jawab dan risiko yang ada.

Termasuk di antaranya membuatnya merasa aman dan nyaman.

Jelang memasuki musim libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) seperti ini, para pemilik kucing biasanya akan mulai kebingungan.

Ada keinginan untuk berlibur menikmati waktu bebas dari tekanan pekerjaan ataupun rutinitas sehari-hari.

Di sisi lain ragu jika harus menitipkan hewan peliharaan tersayang ke pet hotel karena khawatir takut anabul stres atau tertular penyakit.

Maka dari itu tak jarang sebagian orang memilih meninggalkan kucingnya sendirian di rumah, dengan menyediakan makanan dan air minum yang cukup.

Lantas apakah tindakan meninggalkan kucing sendirian saat musim liburan aaman dilakukan?

Tips Cara Aman Tinggalkan Kucing Saat Ditinggal Liburan Nataru

Melansir dari Kompas.com, menurut Stephen Quandt, pelatih kucing yang telah disertifikasi oleh Animal Behavior Institute, keputusan tersebut sangat bergantung pada karakter hewan.

Ini lantaran kucing peliharaan memiliki kepribadian, sifat, dan temperamen yang berbeda-beda meskipun secara umum mereka sangat mandiri.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm