Ilustrasi dinding berjamur.
Ilustrasi dinding berjamur. ( FREEPIK/ILOVEHZ)

6 Cara Mengatasi Dinding Rumah Lembab dan Berjamur, Salah Satunya Cuka

23 Juli 2024 11:17 WIB

SonoraBangka.id - Apakah dinding rumah Anda lembab dan berjamur?

Kondisi ini tentu bikin tak nyaman bahkan bisa menyebabkan beberapa masalah kesehatan.

Salah satu penyebab utama adanya jamur dan lumut pada dinding rumah adalah kelembapan dinding yang kurang terkena cahaya matahari.

Selain itu, dinding yang sering dialiri air bocoran atau rembesan juga menjadi penyebab munculnya jamur dan lumut pada dinding.

Dinding rumah yang lembab dan berjamur membuat rumah jadi terlihat kusam.

Anda tak perlu khawatir, karena ada cara mudah untuk mengatasi dinding rumah lembab dan berjamur yakni menggunakan cuka.

Cuka merupakan bahan dapur yang memiliki segudang manfaat untuk berbagai urusan rumahan.

Berikut cara mengatasi dinding rumah lembab dan berjamur dengan menggunakan cuka.

Alat dan Bahan 

  • Cuka
  • Air secukupnya
  • Botol penyemprot
  • Amplas halus

Langkah Mengatasi Dinding Rumah Lembab dan Berjamur Pakai Cuka

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm