ilustrasi ayam kremes, salah satu menu makanan kereta api.
ilustrasi ayam kremes, salah satu menu makanan kereta api. ( Shutterstock/Ariyani Tedjo)

Berikut ini Resep Ayam Kremes dan Tips Membuatnya

25 Juli 2024 06:34 WIB

SonoraBangka.id -  Ayam kremes ala rumah makan ini bisa dibuat sendiri di rumah untuk lauk makan. Ayam kremes terbuat dari bahan daun salam, daun jeruk, serai, garam, bawang putih, kunyit, jahe, kemiri, ketumbar dan kaldu bubuk. Kremesan ayam ini dapat dibuat dengan bahan tepung beras, tepung tapioka, baking powder, dan telur. Simak resep ayam kremes berikut ini, dikutip dari buku "27 Set Menu Lengkap Hits Di Instagram Untuk Hari Istimewa & Sehari-Hari" (2022) karya Lilik Indrayani @lilik_indrayani_81 terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.

Resep ayam kremes

Bahan:

1 ekor ayam potong

6 lembar daun salam kering

6 lembar daun jeruk segar

4 batang serai, geprek 

1 sdt garam atau sesuai selera

1/2 sdt lebih kaldu bubuk Kurang lebih

700 ml air untuk mengungkep ayam

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm