5 butir merica hitam bulat
2 buah cabai jawa
1 liter air
1. Tuang air ke panci, kemudian panaskan hingga mendidih. Masukkan jahe, kayu manis, merica hitam bulat, cabai jawa, dan kayu secang. Aduk dan panaskan sampai harum.
2. Bubuhi gula dan garam, masak sampai mendidih sampai gula lartu. Angkat, tuang ke gelas saji untuk dihidangkan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Bir Pletok, Minuman Khas Betawi yang Hangat Berempah", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2024/10/07/104620075/resep-bir-pletok-minuman-khas-betawi-yang-hangat-berempah.