Ilustrasi ayam bakar padang.
Ilustrasi ayam bakar padang. ( Shutterstock/Snufkin89)

Oles Bumbu 2 Kali, Berikut Resep Ayam Bakar ala Rumah Makan Padang

13 Oktober 2024 12:02 WIB

SonoraBangka.id - Aroma ayam bakar biasanya yang paling tercium dan menggugah ketika masuk rumah makan Padang. Ayam bakar khas Padang ini dikenal dengan bumbu gurih dari santan yang dimasak langsung saat ayam masih mentah. Bumbu santan yang sama juga dioleskan ketika membakar ayam.

Jadi, baluran bumbunya cukup medok. Ikuti resep ayam bakar ala rumah makan padang untuk empat porsi dari buku "Aneka Masakan Padang Populer" (2012) oleh Tim Dapur Demedia terbitan Demedia Pustaka berikut ini. 

Resep ayam bakar ala rumah makan Padang

Bahan

1 ekor (500 gr) ayam kampung

1 buah jeruk nipis, ambil airnya

2 liter santan dari 1 butir kelapa

7 lembar daun jeruk purut

2 batang serai, memarkan

2 cm lengkuas, memarkan

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm