SonoraBangka.id - Cumi-cumi tak hanya bisa diolah bersama cabai hijau, tapi juga saus tiram. Resep ini menggunakan cumi-cumi basah.
Saat hendak membelinya, pilihlah cumi-cumi yang bagian tubuhnya masih utuh, masih mengeluarkan tinta, dan masih kenyal teksturnya.
Berikut resep dan cara membuat cumi saus tiram, dilansir dari buku "Aneka Olahan Cumi-cumi Menggugah Selera" karya Tjahjono Tri (2023) terbitan Rumah Baca.
Resep cumi saus tiram
300 gr cumi-cumi basah (cuci bersih, sisihkan kulit luarnya, potong, beri air perasan jeruk nipis)
1 sdm saus tiram
1 sdm kecap manis
Garam secukupnya
Gula pasir secukupnya