Ilustrasi soto betawi.
Ilustrasi soto betawi. ( SHUTTERSTOCK/sri widyowati)

Santap dengan Emping Goreng, Berikut REsep Soto Betawi Kuah Santan

11 November 2024 15:14 WIB

SonoraBangka.id - Soto betawi termasuk kuliner legendaris yang wajib dicicipi saat berkunjung ke Jakarta. Ciri khas soto betawi ada pada kuah santan yang gurih, dibuat dari perpaduan bumbu, kaldu sapi, dan santan. Rasanya tidak hanya creamy, tetapi juga kaya bumbu. Biasanya, penyajian soto betawi disantap bersama potongan tomat merah segar dan emping goreng.

Resep soto betawi

Bila tertarik membuat soto betawi di rumah, resepnya bisa disimak dalam buku "Koleksi Resep Soto & Sup Nusantara" karya Arum & Dewi Asih (2015) terbitan PT Kawan Pustaka berikut:

Bahan soto betawi:

2 liter air untuk merebus daging

250 gram daging sandung lamur sapi

450 gram jeroan sapi (rebus sampai empuk, lalu potong dadu)

3 sendok makan minyak goreng

500 mililiter santan kental

2 sentimeter kayu manis

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm