Sariawan yang tidak sembuh dalam waktu lama bisa jadi tanda kanker lidah sehingga perlu konsultasi medis dini untuk mencegah komplikasi serius. Sakit Gigi Bisa Menjalar ke Organ Tubuh, Ini Penyebab dan Efek Sampingnya (Freepik)
Sariawan yang tidak sembuh dalam waktu lama bisa jadi tanda kanker lidah sehingga perlu konsultasi medis dini untuk mencegah komplikasi serius. Sakit Gigi Bisa Menjalar ke Organ Tubuh, Ini Penyebab dan Efek Sampingnya (Freepik) ( KOMPAS.COM)

Sakit Gigi Bisa Menjalar ke Organ Lain, Ini Untuk Penyebab dan Efek Sampingnya

2 Maret 2025 21:05 WIB

Menurut Usman, berikut alasan utama mengapa sakit gigi bisa menjalar ke organ tubuh lainnya:

1. Jaringan saraf yang terhubung

Gigi memiliki saraf yang terhubung dengan saraf wajah, kepala, dan leher melalui saraf trigeminal.

Bila terjadi infeksi atau peradangan pada gigi, rasa sakitnya akan menyebar ke bagian lain, seperti kepala, telinga, atau bahkan mata.

2. Infeksi yang menyebar

Infeksi pada gigi yang tidak kunjung diobati dapat menyebabkan bakterinya menyebar ke jaringan di sekitarnya, termasuk sinus dan rahang.

Bahkan bakteri infeksi gigi ini bisa menyebar ke organ vital, seperti jantung (endokarditis) atau otak (abses otak) melalui aliran darah.

3. Peradangan dan ketegangan otot

Rasa sakit yang terus-menerus akibat sakit gigi juga dapat menyebabkan ketegangan otot di sekitar rahang dan leher.

Kondisi ini bisa menjalar ke bahu dan punggung.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm