Ilustrasi
Ilustrasi ( U-Report)

Ternyata Daun Pandan Bisa Atasi Flek Hitam di Wajah. Mau Tahu Caranya?

2 Oktober 2021 13:52 WIB

Mengutip dari Dr Health Benefits, Anda bisa menggunakan daun pandan untuk menghilangkannya.

Ya, banyak orang yang masih belum tahu kalau daun pandan bisa menghilangkan flek hitam pada wajah.

Padahal, cara seperti ini sudah sering dilakukan orang zaman dahulu, tapi memang sekarang sudah banyak orang meninggalkannya.

Selain menghilangkan flek hitam pada wajah, daun pandan juga akan membuat wajah Anda lebih cerah dari biasanya.

Hal ini tentunya akan semakin membuat Moms percaya diri saat bertemu banyak orang bukan?

Nah, untuk menghilangkan flek hitam pada wajah dengan daun pandan, Anda cukup siapkan beberapa lembar daun pandan.

Lalu, tumbuk hingga halus, hingga menjadi pasta daun pandan.

Setelah itu, aplikasikan langsung ke wajah sebagai masker. Tunggu 20 menit.

Bila sudah 20 menit, Anda bisa membilasnya dengan air bersih.

Mudah bukan cara menghilangkan flek hitam pada wajah dengan daun pandan?

Nah kini, giliran Anda mencobanya di rumah.

 

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm