Jus lidah buaya
Jus lidah buaya ( )

Ternyata Bisa Datangkan 5 Manfaat Ini,Rutin Konsumsi Jus Lidah Buaya di Pagi Hari

18 Oktober 2021 07:37 WIB

Selain bagus untuk pencernaan ternyata lidah buaya sangat baik untuk penderita anemia.

Kondisi anemia atau kekurangan darah ini memang mempunyai dampak buruk bagi tubuh.

Saat anemia, tubuh akan tampak pucat dan badan akan sangat lemah.

Nah, kandungan zat besi dan antioksidan yang tinggi pada lidah buaya akan membantu untuk mengatasi anemia.

5. Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Lidah buaya ternyata juga bisa meningkatkan kekebalan tubuh, lo.

Sistem imun yang kuat akan membuat tubuh jarang terserang penyakit.

Nah, mengonsumsi lidah buaya saat perut kosong di pagi hari akan membantu tubuh memperkuat sistem imun.

Hal ini terjadi karena kadungan vitamin, dan mineral dalam lidah buaya sangat banyak.

Ternyata mengonsumsi lidah buaya dapat membuat tubuh lebih sehat, nih.

Untuk hasil terbaik, jangan lupa selalu mengonsumsi jus lidah buaya saat perut kosong sebelum memulai hari, ya.

(Penulis: Siti Afifah)

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm