Ilustrasi cabai
Ilustrasi cabai ( PIXABAY/BRU-NO )

5 Cara Menyimpan Cabai Ini Agar Tak Mudah Busuk dan Tahan Lama

9 Juni 2022 09:58 WIB

4. Gunakan Kulkas

Jika cabai kita biarkan dan disimpan di suhu ruang, maka cabai hanya dapat bertahan dua hari saja. 

Agar cabai bisa bertahan lama, ada baiknya kita langsung menyimpannya di kulkas. 

Kalau disimpan di kulkas, cabai bisa tahan lima sampai enam hari, lo. Pastikan suhu kulkas tetap terjaga di 5 derajat celcius, ya. 

Hindari menyimpan cabai di freezer karena ini dapat membuat cabai berair dan busuk.  

5. Jauhkan dari Sayuran Lain

Kita seringkali menyimpan cabai bersamaan dengan menyimpan sayuran lainnya. Cara ini juga tidak dianjurkan. 

Ada baiknya untuk menjauhkan cabai dari bahan makanan yang berbau seperti produk olahan susu, sayuran, atau buah. 

Selain itu, jauhkan dari buah-buahan yang cepat busuk seperti alpukat, pisang, dan tomat, ya. 

Nah, itulah lima cara yang bisa teman-teman terapkan agar cabai bisa tahan lama. Selamat mencoba!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm