1 sdt kecap asin
1 sdt gula pasir
2 siung bawang putih, cincang
1 sdt tepung maizena
Cara membuat tumis bayam daging sapi
1. Lumuri potongan daging dengan kecap asin, gula pasir, bawang putih, dan tepung maizena menjadi satu. Diamkan selama 15 menit hingga bumbu meresap.
2. Panaskan minyak, masukkan daging berbumbu, aduk hingga berubah warna. Beri sedikit air, biarkan hingga mendidih.
3. Masukkan bayam dan daun bawang, bubuhi merica dan garam. Aduk dan masak hingga matang. Angkat, sajikan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Tumis Bayam Daging Sapi, Bisa Jadi Sayur Sekaligus Lauk Makan", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/06/25/110400775/resep-tumis-bayam-daging-sapi-bisa-jadi-sayur-sekaligus-lauk-makan.