Ilustrasi sate sapi atau sate goreng.
Ilustrasi sate sapi atau sate goreng. ( Shutterstock/Seniatro Studio)

Tanpa Gunakan Arang, Berikut Ini Cara Membuat Sate Goreng

2 Juli 2023 06:21 WIB

SonoraBangka.id -  Sate umumnya dibakar menggunakan arang untuk mematangkan potongan daging di tusukan. Kali ini, kamu bisa membuat sate goreng dari daging sapi kurban. Potongan daging bisa digoreng hingga matang, lalu disajikan bersama nasi mentega. Siapkan juga saus asam manis untuk pelengkap sate sapi goreng ini. Simak resep sate goreng dari buku "Step by Step 25 Resep Sate Favorit Pilihan" (2015) oleh Sisca Soewitomo terbitan Gramedia Pustaka Utama berikut ini.

Resep sate goreng

Bahan:

350 gr daging sapi has dalam, potong dadu

Saus:

2 sdm minyak goreng

3 lembar daun jeruk

2 cm jahe

2 batang serai, memarkan

10 sdm kecap manis

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm