Ilustrasi tempe penyet sambal terasi kemangi.
Ilustrasi tempe penyet sambal terasi kemangi. ( DOK.SHUTTERSTOCK/galuhtati)

Santap Bersama Petai dan Lalapan, Berikut Resep Tempe Penyet Sambal Teri

9 September 2024 15:10 WIB

Minyak goreng

Sambal:

5 buah cabai merah, goreng

3 siung bawang putih

1/2 sdt terasi goreng

1/2 sdt garam

1/2 sdt gula merah

1 buah jeruk nipis, ambil airnya

75 gr teri medan, goreng kering

Pelengkap:

1 papan petai, panggang bersama kulitnya, kupas

20 lembar daun kemangi

Cara membuat tempe penyet sambal teri

1. Potong tempe berbentuk persegi, gurat-gurat kedua sisinya. Larutkan bumbu yang dihaluskan dengan air. Rendam tempe selama 15 menit sampai bumbunya meresap.

2. Panaskan minyak dan goreng tempe sampai matang. Angkat dan sisihkan.

3. Haluskan semua bahan sambal, kecuali jeruk nipis dan teri goreng. Beri air jeruk nipis. Masukkan teri goreng, aduk rata. Tekan-tekan tempe dengan penggiling sambal sampai tempe sedikit terkena sambal. Sajikan bersama petai dan daun kemangi.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Tempe Penyet Sambal Teri, Santap Bersama Petai dan Lalapan", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2024/09/08/200800975/resep-tempe-penyet-sambal-teri-santap-bersama-petai-dan-lalapan.


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm