Ilustrasi bersepeda
Ilustrasi bersepeda ( DragonImages )

Mungkinkah Ada Orang yang Lupa Cara Bersepeda, Apa Alasannya ?

16 Februari 2021 13:27 WIB

Demikian kata Jürgen Konczak, ahli saraf dan biomekanik di Universitas Minnesota, Amerika Serikat.

Dengan beban tersebut, maka sekalipun sudah lama tak bersepeda, maka keterampilan itu seketika akan kembali saat kita sudah duduk di atas sadel.

"Semua bagian yang tubuh seperti sudah 'disetel' dan 'diminyaki' untuk bisa langsung bersepeda," kata Konczak.

"Ini benar-benar keterampilan yang bertahan seumur hidup," ujar dia lagi.

Jadi, sepertinya memang tidak pernah ada waktu yang buruk untuk mulai kembali mengayuh sepeda.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tak Mungkin Ada Orang yang Lupa Cara Bersepeda, Kenapa? ", Klik untuk baca: https://lifestyle.kompas.com/read/2021/02/16/124316320/tak-mungkin-ada-orang-yang-lupa-cara-bersepeda-kenapa.


SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm