Jadi, menyisir rambut sata masih basah akan akan berbahaya bagi rambut, terutama rambut lurus yang tipis.
Cara Menyisir Rambut dengan Benar
Berikut ini adalah menyisir rambut dengan benar:
1. Tunggu rambut hingga setengah kering.
2. Sisir dulu bagian bawah rambut (ujung rambut), kemudian sisir rambut secara keseluruhan dari pangkal hingga ujung rambut.
3. Sisir rambut satu hingga dua kali sehari.
4. Gunakan sisir dengan kerapatan gigi yang sesuai.
5. Gunakan minyak rambut atau conditioner agar rambut tetap sehat dan berkilau.
6. Perhatikan kebersihan sisir yang dipakai.
Teman-teman, itulah alasan kenapa sebaiknya kita tidak menyisir rambut tepat setelah keramas atau saat rambut masih basah.
Bagi teman-teman yang cukup sering melakukannya, sebaiknya jangan lakukan lagi, ya.
Serta jangan lupa untuk mengikuti tips cara menyisir rambut dengan benar yang Bobo bagikan di atas.
----