Ilustrasi sup labu.
Ilustrasi sup labu. ( Dok. Shutterstock/Brent Hofacker)

Untuk Makan Malam, Berikut Ini Cara Membuat Sop Labu Jamur

16 Februari 2023 07:46 WIB

SonoraBnagka.id -  Labu kuning selain dibuat kolak juga bisa dimasak menjadi sop yang enak ala chinese food. Sop labu kuning dapat dicampur dengan berbagai macam jamur seperti jamur merang,  jamur hioko atau shiitake, dan jamur kancing. Sop labu jamur terdiri dari bumbu, kaldu vegetarian, merica, garam, kecap asin, dan jahe. Simak resep sop labu jamur berikut, dikutip dari buku "Sup Lezat Tanpa Daging ala Chinese Food Resto" (2018) karya Mary Winata terbitan PT Gramedia Pustaka Utama. 

Resep sop labu jamur

Bahan:

300 gram labu kuning, potong dadu

750 ml kaldu vegetarian

2 lembar jahe iris

1 buah tahu air, potong dadu

2 buah jamur hioko (shiitake), rendam, potong dadu kecil

6 buah jamur kancing, potong dadu kecil

10 buah jamur merang, potong dadu

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm