ilustrasi kering teri tawar untuk stok lauk sahur.
ilustrasi kering teri tawar untuk stok lauk sahur. ( SHUTTERSTOCK/Rahmah Hastuti)

Lauk Tahan Lama UNtuk Sahur, Berikut Cara Membuat Kering Teri Tawar

25 Maret 2023 13:28 WIB

SonoraBangka.id - Aneka lauk kering dapat disimpan lama di stoples. Salah satunya adalah kering teri tawar yang cocok untuk dijadikan lauk sahur. Kamu bisa membuat kering teri tawar sekaligus dalam jumlah banyak dan menyimpannya di wadah tertutup agar tetap garing. Ikuti resep kering teri tawar dari buku "Resep Makanan Rumahan Paling Digemari - Lezatnya Variasi Lauk Kering" (2013) oleh Indriani terbitan Gramedia Pustaka Utama berikut ini.

Resep kering teri tawar

Bahan:

125 gr teri tawar, cuci bersih, tiriskan, goreng kering

200 gr kacang tanah goreng

5 buah cabai merah besar, iris panjang

3 lembar daun salam

1 batang serai, ambil bagian putihnya

6 siung bawang putih

5 buah cabai merah

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm