( sumber Foto : Freepik.com)

Ini Tips Menghilangkan Rasa Gugup Saat Berbicara di Depan Umum

20 Mei 2023 14:38 WIB

SonoraBangka.id - Apakah kamu sering merasa gugup saat berbicara di depan umum? Atau bahkan, kamu sering terkena serangan panik setiap kali ingin berbicara di depan banyak orang?

Mau tahu bagaimana cara menghilangkan rasa gugup saat berbicara di depan umum?

Namun, sebelum tahu cara menghilangkan rasa gugup saat berbicara di depan umum, kita harus tahu dulu penyebabnya.

Biasanya, seseorang bisa mengalami rasa gugup dikarenakan terlalu memikirkan penilaian orang lain terhadap dirinya.

Tak hanya itu, faktor lain yang membuat seseorang mengalami rasa gugup adalah kurangnya pengalaman atau persiapan.

Atau bisa juga, seseorang memiliki trauma di masa lalu sehingga dia selalu merasa gugup.

Kendati demikian, rasa gugup sebenarnya bisa diatasi. Ada beberapa cara yang bisa Sahabat NOVA coba untuk mengurangi rasa gugup ketika kamu ingin presentasi di kantor atau berbicara di depan keluarga besar.

1. Lakukan persiapan dan latihan

Untuk tampil prima saat berbicara di depan umum, ada baiknya kita melakukan riset mengenai topik yang akan dibahas nantinya.

Pelajari tema atau topik secara mendalam serta buat rangkuman sedetail mungkin.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm