SonoraBangka.id - Lemon dapat dicampurkan ke dalam minuman, menghasilkan hidangan yang segar seperti teh lemon. Lemon tea dibuat dengan bahan teh hijau celup, jeruk lemon, kulit jeruk lemon, gula pasir, air masak, dan es batu. Lemon tea bisa dibuat stok minuman di dalam lemari es saat cuaca panas, menyegarkan tenggorokan. Simak cara membuat lemon tea segar berikut ini, dikutip dari buku "Healthy Fast Food Hidangan Sehat Cepat Saji, Favorit Anak-anak dan Seluruh Keluarga" (2007) karya Wied Harry Apriadji terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.
Resep lemon tea segar
Bahan:
500 ml air
2 kantung teh hijau celup
500 ml air masak
100 gram jeruk lemon, potong melintang dengan ukuran 1/2 cm
Sirop lemon:
200 gram gula pasir
100 ml air