Ilustrasi telur orak-arik jamur.
Ilustrasi telur orak-arik jamur. ( Dok. Shutterstock/David_RG)

Sarapan Tinggi Protein, Berikut Cara Membuat Telur Orak Arik Jamur

23 Agustus 2023 15:03 WIB

 

SonoraBangka.id - Makanan tinggi protein saat ini tengah populer di kalangan orang yang diet. Sarapan salah satu jadi momen penting untuk asupan pagi hari, diisi dengan makanan tinggi protein.  Coba buat orak-arik telur jamur yang buatnya praktis. Kamu hanya perlu tumis semua bahan jadi satu.  Simak resepnya dari "Sajianku Vol 15: Serba-serbi Menyiapkan Sajian untuk Keluarga, Tips Menyajikan Sarapan Pagi" karya Tim Dapur Lezat (2015) Penerbit Mediantara Infopersada. 

Resep orak-arik telur jamur

Bahan: 

3 butir telur ayam

100 gram jamur kancing, belah dua

75 gram jamur kuping, rendam air hangat

6 butir bawang merah, cincang

Setengah buah bawang bombai, cincang

2 batang daun bawang, iris tipis

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm