Meski sama-sama makanan dari Jepang, ramen dan udon itu beda, lho.
Meski sama-sama makanan dari Jepang, ramen dan udon itu beda, lho. ( )

Serupa tapi Nggak Sama, Ini Perbedaan Ramen dengan Udon

2 November 2021 06:22 WIB
Meski sama-sama makanan dari Jepang, ramen dan udon itu beda, lho.
Wikimedia
Sanuki udon dari prefektur Kagawa.

Selain berbeda jenisnya, ramen dan udon punya perbedaan dari segi kaldunya.

 Dalam pembuatan kaldu ramen, kita akan menggunakan daging seperti ayam atau sapi dan bumbu-bumbu lain.

Sedangkan untuk udon, kaldu biasanya dibuat dengan cara memasak sayuran dan bumbu khas dari Jepang, yaitu dashi dan mirin.

Udon juga punya banyak macam-macam kaldu yang bisa kita pilih, seperti kake udon, miso nikomi udon, curry udon, udon suki, dan yaki udon.

3. Topping

Meski sekilas penyajian topping ramen dan udon terlihat sama, tapi sebenarnya tetap ada perbedaan dari keduanya.

Untuk ramen, kita akan menggunakan telur rebus sebagai topping yang bisa membuat kuahnya menjadi kekuningan.

Sebaliknya, udon nggak selalu menggunakan topping telur. Alhasil, kuahnya tetap bisa berwarna bening.

Jadi itulah perbedaan antara ramen dan udon yang harus lo tahu biar nggak salah pesen saat mampir ke restoran Jepang, guys. (*)

SumberHAI Online
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm