Es batu
Es batu ( Thinkstock)

Ternyata Ini 8 Manfaat Mandi Es yang Sayang Dilewatkan, Mau Coba?

19 Desember 2021 14:44 WIB

SonoraBangka.id - Dikarenakan bisa membuat badan rileks, kita mungkin sangat menyukai mandi menggunakan air hangat atau panas.

 

Namun, pernahkah Anda terpikir untuk mandi dengan menggunakan es?

Walaupun tampak tidak menyenangkan, rupanya mandi es memiliki banyak manfaat, lo!

Dokter Yale Medicine dan Asisten Profesor Bedah Ortopedi di Yale School of Medicine, Elizabeth Gardner, MD mengatakan bahwa berendam dengan air dingin selama 10-15 menit merupakan ritual yang semakin populer di kalangan atlet dan pelaku olahraga hardcore.

Mandi es juga merupakan bentuk cryotherapy yang tidak terlalu ekstrem.

Gardner menjelaskan bahwa suhu air yang disarankan untuk mandi es adalah 10-15 derajat Celcius.

Pelatih pribadi dan pemilik Hit Fitness Philadelphia, Dan Bowen mengatakan mandi es lebih baik dilakukan setelah kita berolahraga.

“Saat itulah otot-otot kita ingin didinginkan, yang akan membuat penyembuhan (otot) terjadi," ujar Bowen.

Untuk lebih jelasnya, berikut ini 8 manfaat mandi es, seperti yang dilansir dari Byrdie.

1. Mandi es bisa membantu otot pulih setelah olahraga berat

Saat tubuh terkena air dingin, pembuluh darah menyempit dan mengecil.

SumberNova
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm