Ilustrasi sayur pakis.
Ilustrasi sayur pakis. ( DOK.SHUTTERSTOCK/Sofina Delva Nurmala)

Untuk Lauk Makan Ketupat, Berikut Resep Gulai Pakis Sumatera Barat

4 Mei 2023 07:06 WIB

1 sdt cabai rawit hijau iris

1 sdt kunyit iris

1 sdt jahe iris

Bumbu lain:

1 lembar daun kunyit

1 batang serai, memarkan

2 mata asam kandis

2 lembar daun jeruk

Cara membuat gulai pakis khas Sumatera Barat:

1. Masak santan, bumbu yang dihaluskan, dan bumbu lain sambil diaduk-aduk hingga santan mendidih dan harum (usahakan santan tidak pecah).

2. Masukkan daun pakis, teri, dan daun ruku-ruku, kecilkan api. Masak hingga matang dan bumbu meresap. Angkat.

3. Hidangkan hangat-hangat.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul " Resep Gulai Pakis Khas Sumatera Barat, Cocok untuk Lauk Makan Ketupat", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/04/26/200300775/-resep-gulai-pakis-khas-sumatera-barat-cocok-untuk-lauk-makan-ketupat.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm