Ilustrasi lapar. Ini penyebab seseorang selalu merasa lapar.(Shutterstock/Prostock-studio)
Ilustrasi lapar. Ini penyebab seseorang selalu merasa lapar.(Shutterstock/Prostock-studio) ( KOMPAS.COM)

Selalu Merasa Lapar Sepanjang Hari? Ketahui Untuk 12 Penyebabnya

13 Mei 2024 18:14 WIB

Seseorang yang rutin berolahraga akan membakar banyak kalori di tubuhnya, sehingga bisa memicu rasa lapar berlebihan.

Olahraga tersebut cenderung akan meningkatkan nafsu makan seseorang, jika dilakukan dalam jangka panjang.

Energi yang dikeluarkan saat berolahraga dapat memengaruhi berbagai sistem hormonal dan pengaturan dalam tubuh, sehingga dapat meningkatkan rasa lapar.

Olahraga secara teratur juga dapat mempercepat tingkat metabolisme basal. Ini mengacu pada jumlah kalori yang dibakar tubuh untuk menjalankan fungsi penunjang kehidupan, seperti bernapas.

5. Terlalu stres

Stres yang tidak terkontrol dalam jangka panjang dapat menyebabkan seseorang merasa lapar sepanjang hari.

Hal ini disebabkan oleh peningkatan kadar kortisol, suatu hormon yang terbukti bisa memicu rasa lapar dan nafsu makan.

Stres juga dapat menyebabkan metabolisme tubuh berjalan semakin cepat dari biasanya. Hal itu akan meningkat bagi orang yang depresi.

Oleh karenanya, menurunkan tingkat stres bisa membantu mengatur nafsu makan.

6. Makan sambil beraktivitas lain

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm