Ilustrasi self talk
Ilustrasi self talk ( Pexels/Pavel Danilyuk)

Dialog Internal yang Punya Banyak Manfaat, Apa itu Self Talk Positif?

8 Januari 2022 10:56 WIB

SonoraBangka.id - Diketahui bahwa Self-talk merupakan dialog internal yang dipengaruhi berbagai hal dalam diri sendiri.

Di mana self-talk itu dipengaruhi oleh pikiran bawah sadar, keyakinan, pertanyaan, dan gagasan dalam diri.

Self-talk sendiri terdiri jadi dua yakni positif dan negatif.

Orang dengan self-talk negatif cenderung pesimis, berbeda dengan positif, di mana seseorang akan lebih optimis dan memiliki pengharapan dalam hidup.

Dari hal tersebut dapat diketahui bahwa self-talk positif itu sangat berdampak bagi hidup.

Bahkan dilansir dari Healthline, seseorang dengan self-talk positif, ia mampu memanajemen stres dengan efektif.

Lantas apa saja manfaat self-talk positif?

  • vitalitas meningkat
  • kepuasan hidup yang lebih besar
  • meningkatkan fungsi kekebalan tubuh
  • lebih sedikit stres dan kesusahan

Bukan hanya bagi mental saja, self-talk positif juga berdampak pada kesejahteraan fisik lho.

 

Seperti nyeri berkurang, kesehatan kardiovaskular yang lebih baik, dan kesehatan fisik yang lebih baik.

Bahkan dengan mempraktikkan self-talk positif maka risiko kematian bisa berkurang.

Bagaimana kerja self-talk positif?

Sumbercewekbanget.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm