Efek samping minum kopi susu di pagi hari saat perut kosong.(pexels)
Efek samping minum kopi susu di pagi hari saat perut kosong.(pexels) ( KOMPAS.COM)

5 Untuk Efek Samping Minum Kopi Susu Saat Perut Kosong di Pagi Hari

25 Mei 2024 18:46 WIB

SONORABANGKA.ID - Adalah Mengawali hari dengan secangkir kopi susu setiap menjadi salah satu rutinitas yang dilakukan beberapa orang, terutama bagi pencinta kopi.

Selain meningkatkan kewaspadaan, kombinasi kopi dan susu bisa menciptakan cita rasa yang creamy dan tidak terlalu pahit.

Selain itu, beberapa orang menganggap kopi susu memiliki kandungan nutrisi yang lebih tinggi dibanding dengan kopi hitam biasa. Sehingga, tak jarang orang minum kopi susu di pagi hari saat perut kosong.

Meski demikian, kebiasaan minum kopi susu di pagi hari saat perut kosong bukanlah hal yang baik lantaran dapat menimbulkan risiko dan efek samping pada kesehatan.

Lantas, apa saja efek samping minum kopi susu saat perut kosong?

Efek samping minum kopi susu saat perut kosong

Dikutip dari Only Myhealth, secara individual, baik susu maupun kopi sebenarnya memiliki banyak manfaat kesehatan.

Susu kaya akan vitamin dan mineral, termasuk kalsium, vitamin D, dan potasium. Ini juga merupakan sumber protein yang baik dan dapat membantu membangun tulang dan otot yang kuat.

Sementara kopi kaya akan antioksidan dan kafein yang dapat meningkatkan energi, kewaspadaan, dan memperbaiki suasana hati.

Tapi saat kedua minuman ini digabungkan, hasilnya bisa menjadi kombinasi yang beracun.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm