Ilustrasi anak terserang infeksi saluran pernapasan akut (ISPA).
Ilustrasi anak terserang infeksi saluran pernapasan akut (ISPA). ( iStockphoto/PeopleImages)

Banyak Menyerang Anak Hingga Lansia, Hati-hati Penyakit Ini di Bangka Belitung Saat Musim Kemarau

12 September 2023 10:42 WIB

Diakuinya cuaca seperti ini juga rentan memunculkan penyakit-penyakit lain. 

Misalnya yang banyak diketahui saat ini adalah sakit tenggorokan, diare dan pneumonia (radang paru-paru).

Oleh karana itu, untuk menyikapi kondisi cuaca seperti ini, Fera mengimbau masyarakat banyak minum air putih dan mengonsumsi vitamin.

“Jangan lupa olahraga juga. Tetap lakukan GERMAS (Gerakan Masyarakat Hidup Sehat) itu yang paling penting,” sarannya. 

10 Penyakit Terbanyak

Dari hasil pelayanan rumah sakit hingga puskesmas di Kota Pangkalpinang, ada 10 diagnosa penyakit terbanyak selama tahun 2023.

Posisi teratas masih ditempati Hipertensi dan disusul Nasofaringitis Akut.

Demikian hal tersebut berdasarkan data 10 penyakit terbanyak Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang hingga Agustus 2023.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang dr. Masagus Hakim menyebut, hipertensi sebanyak 1.032 kasus, nasofaringitis akut sebanyak 751 kasus.

Selain hipertensi dan nasofaringitis akut, infeksi saluran pernafasan akut (ISPA) juga paling sering yakni sebanyak 484 kasus.

SumberBangkapos.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm